Internet dunia ketiga

Internet dunia ke Tiga bagi manusia selain Dunia Real dan Akhirat. Dengan kehadiran internet kita bisa menjelajah pelosok yang tidak pernah kita bayangkan sebelumnya. Dari internet kita bisa menemukan hal hal yang tidak pernah kita temukan sebelumnya. Internet dunia buatan manusia mengandalkan kemampuan yang di berikan tuhan telah menciptakan dunia ketiga.

Dunia yang bisa membuat orang jadi baik, bisa pula membuat orang jadi jahat, bahkan tak sedikit kejahatan, perampokan, teror, bahkan perselingkuhan berawal dari dunia ketiga ini. Bagai mana tidak?.

Dengan kemudahan yang disediakannya orang orang bisa menjangkau sesuatu yang diluar nalarnya, tak hanya kejahatan kebaikan dan keburukan, bahkan untuk mencari sesuap nasi pun dunia ketiga ini tak dapat di elakkan telah di gunakan manusia, muncullah warnet / cybercafe. Muncul pula bisnis bisnis online yang bahkan tidak sedikit orang yang meraup keuntungan dari internet.

Penipuan, phising, perampokan juga terjadi dunia ketiga, hanya saja tanpa senjata kimia, parah perampok menggunakan akal, logika, dan kemampuannya. Menerobos system orang lain untuk mendapatkan data dan nomor nomor sakti.

Dunia ketiga juga mampu mebuat orang lain menggila, lupa waktu, lupa tuhan dan lupa apa yang ada di sekelilingnya.

1 komentar:

Anonymous said...

Dunia ketiga ampuh yah kalo geto ampe isa melupakan Tuhan ahahahah

Post a Comment